OpenAI baru-baru ini memperkenalkan fitur terbaru untuk ChatGPT yang memungkinkan chatbot untuk menyampaikan respons secara verbal dengan lima suara berbeda. Melalui pengumuman di X, yang sebelumnya dikenal sebagai Twitter, dikatakan, “Sekarang ChatGPT dapat membacakan respons kepada Anda.” ChatGPT telah meluncurkan fitur obrolan suara pada September 2023, memungkinkan pengguna untuk berkomunikasi dengan chatbot melalui perintah suara. […]
Penulis: Muhammad Hidayat
Mahasiswa Program Studi Pendidikan Tata Busana FPTK UPI Sukses Menggelar Event Fashion Show Setiap Tahun
Tahun ini, mahasiswa Program Studi Pendidikan Tata Busana angkatan 2020 dari Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan (FPTK) Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) menyelenggarakan acara fashion show tahunan dengan tema “Fashion Show Devasana Elysian Ethera”. Tema ini mencerminkan perpaduan antara keindahan surga dengan dunia fantasi. Acara tersebut terbagi menjadi dua kelompok utama, yakni ELYSIAN dan ETHERA. ELYSIAN […]